Wednesday, February 04, 2009

Info Pagi (04-Peb-2009)


Berita-berita yang terkait dengan pennurunan IHSG pada perdagangan Selasa (03-Peb):
  • Terdepresiasinya nilai tukar rupiah terhadap dolar AS hingga Rp 12 ribu per dolar AS serta melemahnya bursa regional membuat indeks kembali tertekan. Baca selengkapnya di Tempointeraktif.com
  • Turunnya saham Telkom dan Astra menggiring Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ke zona merah. Baca Selengkapnya di id.news.yahoo.com

Sedangkan hari ini berita-berita yang terkait dengan IHSG:
  • Meskipun hari ini dikabarkan akan ada penurunan acuan suku bunga Bank Indonesia (BI rate), namun ... (Baca Selengkapnya di okezone.com)
  • Kenaikan DJI pada perdagangan hari Selasa (03/02) sebesar +141.53 atau +1.78%, dipicu oleh angka penjualan rumah lama pada Desember naik hingga 6.3%. Baca Selengkapnya di detikFinanace

0 komentar:

Post a Comment

Related Websites

TAGS

Blogumulus by Roy Tanck and Amanda Fazani
 

Copyright 2010 Saham Indonesia. All Rights Reserved Revolution Two Church theme by Brian Gardner Converted into Blogger Template by Bloganol dot com

Saham | Analisa | Analisa Saham | Saham Indonesia | Memprediksi pergerakan saham berdasarkan AFL Amibroker |

bNekQZ5TEF3iPx3b3nN3oA==